Bangkalan,- Lomba Kerapan Sapi Piala Panglima TNI yang digelar di Lapangan R.P. M. Noer kabupaten Bangkalan selama dua hari mulai tanggal 2-3 September 2023 berlangsung seru dan sangat meriah. Antusiasme warga sangat tinggi untuk menyaksikan sengitnya persaingan antar tim yang mengikuti perlombaan kerapan sapi piala Panglima TNI tersebut.

Ada dua golongan pasangan sapi yang keluar menjadi pemenang lomba pada kerapan sapi Piala Panglima TNI kali ini, yaitu golongan atas dan golongan bawah di kelompok sapi rajeh (besar) maupun sapi kene (kecil).
.
#puspentni
#tni_angkatan_darat
#dispenad
#kodam5brw
#tniadadalahkita
#tniadmengabdidanmembangunbersamarakyat
#karapansapipialapanglimatni2023