Danrem 084/Bhaskara Jaya, Lantik Personel yang naik Pangkat
Surabaya, – Komandan Korem 084/Bhaskara Jaya, Brigjen TNI Terry Tresna Purnama, S.I.Kom., M.M. Melantik personelnya yang naik Pangkat Periode 01 Oktober 2023 bertempat di aula Bhaskara, Senin. (02/10/2023)